Kepala Rutan Kudus Ikut Serta Dalam Upacara Penutupan TMMD di Bulungkulon

    Kepala Rutan Kudus Ikut Serta Dalam Upacara Penutupan TMMD di Bulungkulon
    Dok. Humas Rutan Kudus

    Kudus - Bertempat di Lapangan Desa Bulung Kulon Kecamatan Jekulo Kabupaten Kudus, Karutan Kudus hadir dalam Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap I TA 2024, Rabu (20/3). 

    Pj Bupati Kudus, HM Hasan Chabibie mengapresiasi program TMMD Tahap I TA 2024 yang telah diselenggarakan dan diselesaikan sesuai dengan yang diharapkan. 

    "Terimakasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi sehingga program dari TMMD Tahap I TA 2024 dapat berjalan dengan baik dan sesuai dengan apa yang kita harapkan. Dengan kesuksesan acara ini menunjukkan sinergitas antar instansi dan masyarakat yang baik, " ungkapnya. 

    Hadir pula dalam kegiatan tersebut Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Kudus. 

    kemenkumhamjateng kemenkumhamri
    David Fernanda Putra

    David Fernanda Putra

    Artikel Sebelumnya

    Pangdam IV /Diponegoro Tinjau Langsung Pekerjaan...

    Artikel Berikutnya

    Komandan Kodim 0722/Kudus Dampingi Mentri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 

    Ikuti Kami